Tuesday, October 31, 2017

Membuat Bootable Dengan Terminal

Assalamualaikum wr. wb.

A. Judul/Nama kegiatan
Membuat Bootable Dengan Terminal

B. Pendahuluan :
Pengertian
Bootable merupakan fasilitas yang ada pada setiap sistem operasi, dimana ditempatkan pada media penyimpanan yang berupa flashdisk, CD/DVD ROM, atau media penyimpanan lainnya. Mengapa dinamakan bootable? Karena sistem operasi akan melalui first boot menggunakan media penyimpanan. Booting yang dilakukan harus melalui tahapan-tahapan yang benar, misalnya saat akan mengatur pengaturan pada BIOS. Pada BIOS tentunya harus ditentukan sesuai dengan media apa yang akan digunakan, apakah itu Harddisk, CD/DVD ROM, Flashdisk atau media penyimpanan lainnya. Pengaturan seperti itu dapat dilakukan pada menu boot kemudian set boot order setelah itu tinggal atur first boot atau booting awal.

Latar Belakang
Mempelajari cara bootable dari terminal

Maksud & tujuan
Membuat bootable untuk menginstall linux

Hasil yang diharapkan
Berhasil dan mengerti membuat bootable dengan terminal

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop
- ISO

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Cek Flashdisk dengan perintah
fdisk -l
2. Umount Flashdisk
umount /dev/sdb
3. Format Flashdisk yang akan digunakan untuk bootable dengan perintah
 mkfs.vfat /dev/sdb
4. Buat bootable dengan perintah
dd if=/path/file/iso of=/dev/sdb bs=1M
Keterangan:
if = input file. dalam hal ini adalah File ISO di HDD Anda yang akan disalin ke USB
of = Outputfile. Dalam hal ini adalah path ke USB Flashdisk Anda
bs = jumlah byte yang dibaca / ditulis dalam satu waktu. Anda bisa isi 1M sampai 4M. Semakin besar, semakin cepat naun resiko kesalahan penulisan akan semakin tinggi.

F. Hasil yang didapatkan
Berhasil membuat bootable dengan terminal

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan mengetahui cara bootable dengan terminal akan lebih mudah tanpa harus men-download software untuk bootable lagi

I. Referensi
https://www.humayraa.com/cara-membuat-installer-bootable-usb-flashdisk-terminal-linux/

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

Monday, October 30, 2017

Mengenal Juniper

Assalamualaikum wr. wb.


A. Judul/Nama kegiatan
Mengenal Juniper

B. Pendahuluan :
Pengertian
Juniper Netwrok Inc adalah perusahaan Teknologi Informasi yang bermarkas di Sunnyvale, California. Perusahaan ini mendesain dan menjual layanan dan perangkat-perangkat jaringan IP. Juniper juga mengembangkan OS mereka sendiri Seperti CISCO dengan IOSnya maka Juniper membuat  OS yang berbasis CLI juga, yang di beri nama JUNOS dimana memiliki kepanjangan Juniper Operating System

Latar Belakang
Mengetahui Juniper

Maksud & tujuan
Mengenal tentang apa itu Juniper

Hasil yang diharapkan
Mengerti apa itu Juniper

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Juniper
 Juniper Netwrok Inc adalah perusahaan Teknologi Informasi yang bermarkas di Sunnyvale, California. Perusahaan ini mendesain dan menjual layanan dan perangkat-perangkat jaringan IP. Juniper juga mengembangkan OS mereka sendiri Seperti CISCO dengan IOSnya maka Juniper membuat  OS yang berbasis CLI juga, yang di beri nama JUNOS dimana memiliki kepanjangan Juniper Operating System.

2. Jenis Seri Device Juniper
Beberapa jenis seri device yang diproduksi oleh Juniper yaitu: T-Series, M-Series, E-Series, MX-Series, J-Series routers, EX-Series Ethernet Switches and SRX-Series Security. Junos lebih bagus berjalan pada perangkat yang di produksi oleh Juniper. Klasifikasi model Router Juniper termasuk dalam: M-Series, J-Series, T-Series, E-Series, dan MX-Series.
Dibawah ini beberapa model yang populer sekarang :
  • M-Series: M7i, M10i, M40e, M120, M320
  • J-Series: J2320, J2350, J4350, J6350
  • T-Series: T320, T640, T1600, TX Matrix, TX Matrix Plus
  • E-Series: E120, E320, ERX310, ERX705, ERX710, ERX1410, ERX1440
  • MX-Series: MX80, MX240, MX480, MX960
1. M-Series

M-Series Router, yang biasa di sebut Multiservice Edge Router. Router ini dirancang khusus untuk perusahaan Corporate seperti Service Provider Network, dengan 7 Gbit/s up to 320 Gbit/s of throughput, M40 router adalah product pertama yang di rilis pada tahun 1998.

2. J-Series

J-Series Router, Router  kelas Enterprise ini yang disebut Modular Router ini banyak di gunakan oleh perusahaan – perusahaan Nasional yang memiliki banyak cabang, dimana router seri “J” ini bisa mengolah data untuk Server, VoIP, Remote Access, CRM/  ERP / SCM dll, memberikan troughput yang stabil dengan fleksibelitas dan menambahkan fitur – fitur canggih untuk routing, QOS, Security, dan manajement perfomance

3. T-Series

T-Series, Router ini adalah core router dirancang untuk kelas tinggi dengan troughput dari 320 Gbit/s sampai 2,56 Tbit/s dengan tingkat maximum forwarding rate 30.7 juta pps, Router ini juga memberikan Virtualisasi untuk core network.

4. E-Series

E-Series Router, Router jenis ini sangat cocok dipakai untuk Routing protocol dimana mendukung BGP-4, IS-IS, OSPF dan RIP, Seri ini juga ideal digunakan untuk Penyedia layanan dengan operasi kapasitas yang tinggi POPs.

5. MX-Series

MX-Series dari Juniper dirancang untuk meningkatkan inisiatif TI terdepan untuk penggabungan data center, virtualisasi server dan kesinambungan teknologi informasi.  Di mana menyediakan kemampuan hi port -density routing dan switching yang memungkinkan penghematan daya listrik, ruang, serta biaya pendinginan hingga 50 persen.

F. Hasil yang didapatkan
Mengerti apa itu Juniper

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dapat lebih mengenal tentang Juniper

I. Referensi
http://teknonesia.com/2011/12/mengenal-juniper/

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

Saturday, October 28, 2017

Membuat VoIP (Voice over Internet Protocol) Server (Asterisk)

Assalamualaikum wr. wb.

A. Judul/Nama kegiatan
Membuat VoIP (Voice over Internet Protocol) Server (Asterisk)

B. Pendahuluan :
Pengertian
Voice over Internet Protocol (juga disebut VoIP, IP Telephony, Internet telephony atau Digital Phone) adalah teknologi yang memungkinkan percakapan suara jarak jauh melalui media internet. Data suara diubah menjadi kode digital dan dialirkan melalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukan lewat sirkuit analog telepon biasa.


Latar Belakang
Membuat VoIP Server

Maksud & tujuan
Mengerti cara membuat VoIP Server

Hasil yang diharapkan
Berhasil membuat VoIP Server

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
45 menit

E. Proses tahapan pekerjaan 

Install Asterisk 
1. Install Asterisk dengan perintah

2. Konfigurasikan file /etc/asterisk/sip.conf

Pada baris paling akhir tambahkan

[general]
port = 5060
bindaddr = 0.0.0.0
context = others

[192168421] 
type=friend 
context=myphones 
secret=1234
host=dynamic

[19268423] 
type=friend 
context=myphones
secret = 1234
host=dynamic


Simpan Ctrl + X => Y => Enter
Keterangan : 
  • [general] = dalam baris ini dan baris dibawahnya anda wajib memasukkannya sebgai perintah umum yang digunakan pada asterisk 
  • [192168421/192168423] = dalam baris ini and mengkonfigurasikan userbaru yaitu untuk id pengguna layanan voip sekligus no.telp yang digunakan, anda dapat menggantinya sesuai no telp anda. 
  • secret = berarti password yang akan digunakan untuk login user asterisk 

3. Lanjut edit file /etc/asterisk/extensions.conf

Tambahkan

[others]
[myphones]
exten =>
192168421,1,Dial(SIP/192168421)
exten =>
192168423,1,Dial(SIP/192168423)


Simpan Ctrl + X => Y => Enter

4. Restart Asterisk dengan perintah

Install Zoiper
1. Ekstrak file Zoiper

2. Install Zoiper sesuaikan dengan komputer

3. Forward

4. Pilih I accept the agreement

5. Pilih Forward terus



6. Tahap install tunggu sampai selesai lalu Finish


7. Pilih Yes

8. Tampilan Zoiper

9. Setelah itu ke Setting Preferences

Klik Create account

10. Pilih SIP

11. Isi user@host dan password yang telah dibuat tadi

12. Next dan Close


13. Jadi dan coba


F. Hasil yang didapatkan
Berhasil membuat VoIP Server

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan menggunakan VoIP kita dapat berkomunikasi jarak jauh dengan media internet

I. Referensi
Buku Konfigurasi Debian Server_Ver_BLC-Telkom
https://id.wikipedia.org/wiki/Voice_over_IP

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

Friday, October 27, 2017

VoIP (Voice over Internet Protocol)

Assalamualaikum wr. wb.

A. Judul/Nama kegiatan
VoIP (Voice over Internet Protocol)

B. Pendahuluan :
Pengertian
Voice over Internet Protocol (juga disebut VoIP, IP Telephony, Internet telephony atau Digital Phone) adalah teknologi yang memungkinkan percakapan suara jarak jauh melalui media internet. Data suara diubah menjadi kode digital dan dialirkan melalui jaringan yang mengirimkan paket-paket data, dan bukan lewat sirkuit analog telepon biasa.

Latar Belakang
Mempelajari VoIP

Maksud & tujuan
Mengerti tentang VoIP

Hasil yang diharapkan
Memahami VoIP

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Cara kerja VoIP (Voice over Internet Protocol)

Prinsip kerja VoIP adalah mengubah suara analog yang didapatkan dari speaker pada Komputer menjadi paket data digital, kemudian dari PC diteruskan melalui Hub/ Router/ ADSL Modem dikirimkan melalui jaringan internet dan akan diterima oleh tempat tujuan melalui media yang sama.
Untuk Pengiriman sebuah sinyal dengan VoIP, digitalisasi voice dalam bentuk packets data, dikirimkan dan di pulihkan kembali dalam bentuk voice di penerima. Bentuk paling sederhana dalam sistem VoIP adalah dua buah komputer terhubung dengan internet. Syarat-syarat dasar untuk mengadakan koneksi VoIP adalah komputer yang terhubung ke internet, mempunyai sound card yang dihubungkan dengan speaker dan mikropon. Dengan dukungan software khusus, kedua pemakai komputer bisa saling terhubung dalam koneksi VoIP satu sama lain. Bentuk hubungan tersebut bisa dalam bentuk pertukaran file, suara, gambar. Penekanan utama dalam VoIP adalah hubungan keduanya dalam bentuk suara.

Pada perkembangannya, sistem koneksi VoIP mengalami evolusi. Bentuk peralatan pun berkembang, tidak hanya berbentuk komputer yang saling berhubungan, tetapi peralatan lain seperti pesawat telepon biasa terhubung dengan jaringan VoIP. Jaringan data digital dengan gateway untuk VoIP memungkinkan berhubungan dengan PABX atau jaringan analog telepon biasa. Komunikasi antara komputer dengan pesawat (extension) di kantor adalah memungkinkan. Bentuk komunikasi bukan Cuma suara saja. Bisa berbentuk tulisan (chating) atau jika jaringannya cukup besar bisa dipakai untuk Video Conference. Dalam bentuk yang lebih lanjut komunikasi ini lebih dikenal dengan IP Telephony yang merupakan komunikasi bentuk multimedia sebagai kelanjutan bentuk komunkasi suara (VoIP). Keluwesan dari VoIP dalam bentuk jaringan, peralatan dan media komunikasinya membuat VoIP menjadi cepat popular di masyarakat umum.

2. Kelebihan & Kekurangan VoIP (Voice over Internet Protocol)

Keunggulan dari VoIP adalah:
  1. Biaya yang murah karena penekanan utama dari VoIP adalah biaya. Dengan dua lokasi yang terhubung oleh internet sehingga biaya percakapan menjadi sangat rendah. Biaya lebih rendah untuk sambungan jarak jauh.
  2. Memanfaatkan infrastruktur jaringan data yang sudah ada untuk suara. Berguna jika perusahaan sudah mempunyai jaringan. Jika memungkinkan jaringan yang ada bisa dibangun jaringan VoIP dengan mudah. Tidak diperlukan tambahan biaya bulanan untuk penambahan komunikasi suara.
  3. Penggunaan bandwidth yang lebih kecil daripada telepon biasa. Dengan majunya technologi penggunaan bandwidth untuk voice sekarang ini menjadi sangat kecil. Tehnik pemampatan data memungkinkan suara hanya membutuhkan sekitar 8kbps bandwidth.
  4. Memungkinkan digabung dengan jaringan telepon lokal yang sudah ada. Dengan adanya gateway bentuk jaringan VoIP bisa disambungkan dengan PABX yang ada dikantor. Komunikasi antar kantor bisa menggunakan pesawat telepon biasa.
  5. Berbagai bentuk jaringan VoIP bisa digabungkan menjadi jaringan yang besar. Contoh di Indonesia adalah VoIP Gaharu Sejahtera.
  6. Variasi penggunaan peralatan yang ada, misal dari PC sambung ke telephone biasa, IP phone handset

Kelemahan dari VoIP :
  1. Kualitas suara tidak sejernih Telkom. Merupakan efek dari kompresi suara dengan bandwidth kecil maka akan ada penurunan kualitas suara dibandingkan jaringan PSTN konvensional. Namun jika koneksi internet yang digunakan adalah koneksi internet pita-lebar / broadband seperti Telkom Speedy, maka kualitas suara akan jernih bahkan lebih jernih dari sambungan Telkom dan tidak terputus-putus.
  2. Ada jeda dalam berkomunikasi. Proses perubahan data menjadi suara, jeda jaringan, membuat adanya jeda dalam komunikasi dengan menggunakan VoIP. Kecuali jika menggunakan koneksi Broadband (lihat di poin atas).
  3. Regulasi dari pemerintah RI membatasi penggunaan untuk disambung ke jaringan milik Telkom.
  4. Jika belum terhubung secara 24 jam ke internet perlu janji untuk saling berhubungan.
  5. Jika memakai internet dan komputer dibelakang NAT (Network Address Translation), maka konfigurasi khusus untuk membuat VoIP tersebut berjalan.
  6. Tidak pernah ada jaminan kualitas jika VoIP melewati internet.
  7. Peralatan relatif mahal. Peralatan VoIP yang menghubungkan antara VoIP dengan PABX (IP telephony gateway) relatif berharga mahal. Diharapkan dengan makin populernya VoIP ini maka harga peralatan tersebut juga mulai turun harganya.
  8. Berpotensi menyebabkan jaringan terhambat/Stuck. Jika pemakaian VoIP semakin banyak, maka ada potensi jaringan data yang ada menjadi penuh jika tidak diatur dengan baik. Pengaturan bandwidth adalah perlu agar jaringan di perusahaan tidak menjadi jenuh akibat pemakaian VoIP.
  9. Penggabungan jaringan tanpa dikoordinasi dengan baik akan menimbulkan kekacauan dalam sistem penomoran.
 
F. Hasil yang didapatkan
Mengerti apa itu VoIP (Voice over Internet Protocol)

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan menggunakan VoIP kita dapat berkomunikasi jarak jauh dengan media internet

I. Referensi
https://id.wikipedia.org/wiki/Voice_over_IP
https://ayuanggrianih.wordpress.com/tugas-kuliah/tugas-i-jaringan-interner/2-apa-yang-dimaksud-dengan-voip-jelaskan-dan-gambarkan-cara-kerjanya/
http://tugasvoip.blogspot.co.id/2008/05/keunggulan-dan-kelemahan-voip.html

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

Thursday, October 26, 2017

Membuat VPN Server (PPTP)

Assalamualaikum wr. wb.


A. Judul/Nama kegiatan
Membuat VPN Server (PPTP)
B. Pendahuluan :
Pengertian
Virtual Private Networking (VPN) adalah suatu metode yang digunakan untuk menghubungkan LAN, menggunakan media yang berskala luas (Internet). Prisipnya adalah tunnel/terowongan, yang bersifat end to end structure. Sehingga bisa menghubungkan jaringan lokal, walau berjarak sangat jauh. Perlu diketahui bahwa VPN Server membutuhkan jaringan yang mengarah ke jaringan internet. Untuk jaringan internet VPN Servernya harus menggunakan IP Public, agar bisa diakses darimana saja.

Latar Belakang
Dengan fitur keamanan dari VPN ini bayak yang menggunakan untuk mebangun komunikasi

Maksud & tujuan
Memberi Layanan internet berauthentifikasi menggunakan VPN jenis PPTP server

Hasil yang diharapkan
Berhasil membuat dan bisa menggunakan VPN 

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop
- Server

D. Jangka waktu pelaksanaan
20 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Install pptpd dengan printah

2. Konfigurasi pptpd.conf, pptpd-options dan chap-secrets
a) Konfigurasi pptpd.conf ketik perintah

Tambahkan localip dan remoteip

b) Lanjut pptpd-options dengan perintah

Tambahkan pada baris paling akhir

c) Selanjutnya chap-secrets

Buat username dan password untuk login VPN client
username tab * tab password tab *

3. Restart pptpd

4. Sekarang buat interface pada client
a) Buka Network Connections dan klik Add  pilih PPTP

b) Isi gateway dan username

c) Klik advanced dan centang Use Point-to-Point encryption (MPPE)

d) Lanjut OK dan Save, Sekarang coba konek VPN masukkan password

e) Notifikasi jika berhasil konek

f) Pada wifi akan menjadi ada kunci

F. Hasil yang didapatkan
Berhasil membuat dan bisa menggunakan VPN

G. Temuan masalah
Tidak dapat konek karena gatewaynya salah

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan VPN dapat menghubungkan menjadi seperti jaringan lokal

I. Referensi
 https://en.wikipedia.org/wiki/Virtual_private_network
 Buku Konfigurasi Debian Server_Ver_BLC-Telkom

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

Wednesday, October 25, 2017

Mail Server & Webmail

Assalamualaikum wr. wb.


A. Judul/Nama kegiatan
Mail Server & Webmail

B.Pendahuluan :
Pengertian
Mail Server merupakan sebuah aplikasi yang dapat digunakan untuk mengirim dan menerima email dalam jaringan lokal maupun internet, selain itu Mail Server juga dapat mleakukan foward email ke Mail Server yang lainnya untuk dikirim. Untuk dapat mengirimkan Email, sebuah Mail Server harus mempunyai sebuah MTA (Mail Transport Agen) yang berada di dalamnya. Fungsi utamanya yaitu mengirimkan email dari Mail. Selain untuk mengirimkan email, Mail server juga berfingsi untuk menerima email yaitu dengan menggunakan protokol POP atau IMAP. Sedangkan Webmail Server merupakan sarana yang memungkinkan user dapat mengakses email melalui web. Dalam kata lain webmail server merupakan interface sebuah email yang berada di dalam web sehingga jika membuka email tersebut kita harus membuka web terlebih dahulu dengan koneksi internet dan ini berbasis web

Latar Belakang
Email lebih unggul dari surat karena lebih cepat dan efisien

Maksud & tujuan
Melakukan konfigurasi mail server dan webserver

Hasil yang diharapkan
Dapat berhasil dalam mengkonfigurasi mail server dan webserver

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop
- Server

D. Jangka waktu pelaksanaan
1 jam

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Install paket aplikasi

2. Pilih Internet Site

3. Masukkan domain untuk mail server

4. Buat direktori mail server

5. Edit file main.cf

Tambahkan home_mailbox = Maildir pada baris paling akhir

6. Konfigurasi ulang postfix

7. Pilih Internet Site

8. Masukkan ulang domain mail server

9. Untuk masukkan postmaster ini dikosongkan

10. Selanjutnya adalah alamat-alamat penerima tidak perlu ditambahkan apapun

11. Pada Force synchronous updates on mail queue? ini pilih No

12. Di Local Network ini tambahkan 0.0.0.0/0 dibelakangnya

13. Pada Use procmail for local delivery? pilih No

14. Pada tahap ini gunakan default 0

15. Lanjut pilih OK

16. Pilih ipv4

17. Restart paket-paket yang telah diinstall
-Restart postfix

-Restart courier-pop

-Restart courier-imap

18. Selanjutnya adduser untuk login pada webmail


19. Install squirrelmail

20. Konfigurasi apache2 agar terintegrasi dengan squirrelmail

Tambahkan Include "/etc/squirrelmail/apache.conf"

21. Restart apace2

22. Link squirrelmail

23. Buka pada browser "IP Server"/mail

Login dengan user yang tadi dibuat

24. Berhasil

F. Hasil yang didapatkan
Berhasil dalam megkonfigurasi mail server dan webserver

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan email kita dapat lebih cepat dan efisien dalam mengirim surat

I. Referensi
Buku Debian Server Ver-BLC Telkom
http://begal-tech.blogspot.co.id/2015/04/pengertian-lengkap-dan-cara-kerja-mail.html

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.