Tuesday, October 24, 2017

Menambahkan Buku pada Slims

Assalamualaikum wr. wb.


A. Judul/Nama kegiatan
Menambahkan Buku pada Slims

B. Pendahuluan :
Pengertian
Senayan, atau lengkapnya Senayan Library Management System (SLiMS), adalah perangkat lunak sistem manajemen perpustakaan(library management system) sumber terbuka yang dilisensikan di bawah GPL v3. Aplikasi web yang dikembangkan oleh tim dari Pusat Informasi dan Humas Departemen Pendidikan Nasional Republik Indonesia ini dibangun dengan menggunakan PHP, basis data MySQL dan pengontrol versi Git. Pada tahun 2009, Senayan memenangi INAICTA 2009 untuk kategori open source

Latar Belakang
Menambahkan buku ke Slims untuk memberi informasi

Maksud & tujuan
Agar orang tahu dan melihat buku yang diupload

Hasil yang diharapkan
Buku berhasil diupload dan dapat memberi informasi ke pembaca

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Login sebagai admin pada slims melalui librarian login

2. Masukkan username dan password

3. Pilih BIBLIOGRAPHY >> ADD NEW BIBLIOGRAPHY

4. Tuliskan judul buku

5. Lanjut kebawah klik ADD ATTACHMENT Masukkan buku yang akan diupload

6. Kemudian Save dan Lihat hasilnya

F. Hasil yang didapatkan
Buku berhasil diupload dan pembaca bisa tahu informasi tentang buku yang diupload

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan mengupload buku pad slims maka pembaca dapat lebih tahu mengenai buku

I. Referensi
http://slimsjepara.blogspot.co.id/2015/04/cara-upload-e-book-ke-slims.html
Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

0 comments:

Post a Comment