Monday, October 2, 2017

Routing RIP versi 2


Assalamualaikum wr. wb.


A. Judul/Nama kegiatan
Routing RIP v2

B. Pendahuluan :
Pengertian
Routing Information Protocol (RIP) adalah sebuah protokol routing dinamis yang digunakan dalam jaringan LAN (Local Area Network) dan WAN (Wide Area Network). Oleh karena itu protokol ini diklasifikasikan sebagai Interior Gateway Protocol (IGP). Protokol ini menggunakan algoritma Distance-Vector Routing. Pertama kali didefinisikan dalam RFC 1058 (1988). Protokol ini telah dikembangkan beberapa kali, sehingga terciptalah RIP Versi 2 (RFC 2453). Kedua versi ini masih digunakan sampai sekarang, meskipun begitu secara teknis mereka telah dianggap usang oleh teknik-teknik yang lebih maju, seperti Open Shortest Path First (OSPF) dan protokol OSI IS-IS. RIP juga telah diadaptasi untuk digunakan dalam jaringan IPv6, yang dikenal sebagai standar RIPng (RIP Next Generation / RIP generasi berikutnya), yang diterbitkan dalam RFC 2080 (1997).
Latar Belakang
Mempelajari Routing RIP versi 2

Maksud & tujuan
Mengerti cara Konfigurasi Routing RIP versi 2

Hasil yang diharapkan
Memahami cara Konfigurasi Routing RIP versi 2

C. Alat & Bahan
- Cisco Packet Tracer
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Buat topologi
Disini topologi ini telah saya beri IP address jadi langsung saja

2. Konfigurasi Routing RIP
R-0 (Router 0)

R-1 (Router 1)

R-2 (Router 2)

3. Test ping dari PC ke PC

Bila sudah Reply maka sudah berhasil

F. Hasil yang didapatkan
Paham cara Konfigurasi Routing RIP veersi 2

G. Temuan masalah
Ping masih Request Time Out karena IP address yang dimasukkan tidak sesuai

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan Routing RIP versi 2 konfigurasi routing lebih mudah

I. Referensi
Workshop Cisco Packet Tracer
https://ccnav6.com/ccna-semester-2-v6-0-study-materials-labs-online-course.html

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

0 comments:

Post a Comment