Tuesday, November 28, 2017

Konfigurasi VirtualHost (SubDomain)

Assalamualaikum wr. wb.

A. Judul/Nama kegiatan
Konfigurasi VirtualHost (SubDomain)

B. Pendahuluan :
Pengertian
Virtual host adalah sebuah metode untuk hosting beberapa nama domain (dengan penanganan yang terpisah masing-masing nama) pada satu server yang (atau kolam renang dari server). Hal ini memungkinkan satu server untuk berbagi sumber daya, seperti siklus memori dan prosesor, tanpa memerlukan semua layanan yang disediakan untuk menggunakan nama host yang sama. The virtual hosting Istilah ini biasanya digunakan dalam referensi untuk server web tetapi prinsip-prinsip yang membawa ke layanan internet lainnya.

Latar Belakang
Karena banyaknya domain yang dibutuhkan sebaiknya buat virtualhost untuk menghemat pengunaan alamat IP.

Maksud & tujuan
Membuat virtualhost untuk menghemat penggunaan alamat IP

Hasil yang diharapkan
Dapat membuat virtualhost dengan benar dan dapat diakses oleh client

C. Alat & Bahan
- Koneksi internet
- Pc /Laptop

D. Jangka waktu pelaksanaan
30 menit

E. Proses tahapan pekerjaan
1. Pertama buat direkori di "/var/www/html"

2. Buat file html didalam direktori tersebut


3. Selanjutnya pindah direktori ke "/etc/apache2/sites-available/"

4. Copy file "000-default.conf" 

5. Edit file hasil copy-an tadi

Tambahkan ServerName dan ServerAlias

6. Selanjutnya enable site dengan perintah "a2ensite" dan reload apache2


7. Periksa dari browser dengan ketik virtualhost
portal.ratom.net

F. Hasil yang didapatkan
Bisa membuat virualhost dan dapat diakses oleh client

G. Temuan masalah
Tidak ada

H. Kesimpulan yang didapat
Dengan menggunakan virtualhost dapat menghemat penggunaan alamat IP

I. Referensi
https://en.wikipedia.org/wiki/Virtual_hosting
Buku Konfigurasi Debian Server_Ver_BLC-Telkom

Sekian blog saya pada hari ini apabila ada kesalahan mohon maaf.
Selamat mencoba & Semoga berhasil.
Wassalamualaikum wr. wb.

0 comments:

Post a Comment